ISBCONSULTANT

Konsultan Pajak Surabaya

Hadir memberikan layanan administrasi pajak secara praktis, aman dan solutif untuk klien individu dan perusahaan.

LAYANAN KAMI

Apa yang Kami Kerjakan?

Berikut ini dijelaskan berbagai layanan dari perusahaan kami sebagai perusahaan penyedia jasa konsultan pajak Surabaya profesional.

tim jasa konsultan pajak surabaya
01.

Pendampingan Pemeriksaan

Tim kami mendampingi sekaligus mewakili klien Wajib Pajak untuk mengurus atau memenuhi panggilan dari Kantor Pelayanan Pajak saat pemeriksaan kewajiban perpajakan oleh petugas pajak. Jadi, klien tidak perlu khawatir bahkan gugup, karena tax audit sepenuhnya dibantu oleh tim profesional dari ISBConsultant demi menghindari kesalahan perhitungan.

02.

Perencanaan Pajak

Saatnya mulai kurangi beban pajak di masa mendatang dengan dibantu langsung oleh tim akuntan terpercaya. Kami menyediakan perencanaan pajak untuk jangka pendek dan panjang. Perencanaan pajak bertujuan untuk tingkatkan efisiensi dan produktivitas, memastikan dana memiliki manfaat optimal.

jasa konsultan pajak surabaya terpercaya
03.

Restitusi & Sengketa Pajak

Masalah kelebihan pembayaran pajak atau disebut dengan restitusi pajak kian mudah terselesaikan berkat pendampingan intens dari tim konsultan pajak. Serupa halnya dengan kasus sengketa pajak. Tim bekerja sesuai dengan aturan undang – undang  berlaku supaya proses berjalan aman tanpa kendala.

MENGAPA PILIH KAMI

Handal & Profesional

Layanan kami berkualitas berkat dukungan dari tim akuntan handal dan profesional menangani masalah pajak selama bertahun – tahun.

Bersertifikasi

Kami memiliki tim dengan anggota bersertifikasi Brevet A & B resmi.

Full Support

Siap menangani segala masalah perpajakan secara solutif.

Terpercaya

Jasa konsultan pajak Surabaya resmi dan terdaftar di Dirjen Pajak.

SERBA - SERBI PERPAJAKAN

TIPS & BERITA PAJAK

Perbedaan Retribusi dengan Pajak Daerah yang Perlu Diketahui!

Tidak hanya pajak yang berlaku di Indonesia, namun juga retribusi yang diberlakukan oleh pemerintah daerah di masing-masing daerah. Nyatanya masih banyak yang mengira kalau retribusi sama saja dengan...

Apa Itu Badan Usaha? Inilah Pengertian, Bentuk & Jenis-Jenisnya!

Bagi sebagian orang mungkin akan beranggapan bahwa badan usaha sama saja dengan sebuah perusahaan. Akan tetapi, tahukah Anda bila kedua istilah tersebut sebenarnya berbeda makna? Salah satunya adalah...

Yuk, Ketahui Apa Itu NIB, Syarat, dan Prosedur Pembuatannya!

Sebelum diberlakukannya NIB, para pengusaha yang hendak mengajukan izin usahanya harus mengajukan banyak sekali dokumen. Akan tetapi, saat ini sudah tidak lagi diperlukan adanya dokumen-dokumen...

Ketahui Daftar Penghasilan Tidak Kena Pajak (PTKP) di Indonesia

Perlu diketahui jika tidak semua penghasilan akan dikenai pajak. Tentunya, hal ini sesuai dalam peraturan undang-undang tentang pajak penghasilan tepatnya pada pasal 4 ayat (3). Dalam pasal tersebut...

Pengertian dan Tujuan Restitusi Pajak

Restitusi Pajak merupakan permohonan pajak pembayaran yang akan diajukan kepada negara. Restitusi pajak ini sudah tercantum pada UU KUP. Secara umum, restitusi pajak negara akan membayarkan kembali...

Pengertian Subjek Pajak Penghasilan & Jenisnya  

Ketika memutuskan untuk terjun ke dunia bisnis, tentu Anda harus memahami mengenai perpajakan. Ini bertujuan agar Anda tidak terkena denda atau sanksi dari kantor pajak. Untuk informasi lengkapnya...

Penting! Tips Mengurangi Beban Pajak Secara Legal

Setiap warga negara Indonesia yang memenuhi kriteria wajib pajak tentu memiliki kewajiban untuk membayar pajak. Namun faktanya, tidak sedikit warga negara yang justru tidak taat membayar pajak karena...

Cara Lapor Tax Amnesty Online, Tanpa Ribet!

Tax amnesty ialah pengampunan pajak berupa penghapusan pajak yang seharusnya terutang. Tax amnesty sebelumnya pernah dijalankan pada tahun 2016 dan disebut-sebut akan menjadi yang terakhir. Namun...

Pengertian EOI Pajak & Manfaat Penerapannya

Dalam dunia pajak, terdapat banyak istilah asing yang akan ditemukan. Tidak mengherankan jika banyak wajib pajak yang tidak paham dengan istilah-istilah tersebut. Salah satunya yaitu EOI pajak...

Siapa Penanggung Pajak Penghasilan Karyawan, Perusahaan Atau Karyawan?

Bagi seorang karyawan, tentu sudah tidak asing lagi dengan pajak. Pajak merupakan pungutan atau iuran yang dibebankan oleh pemerintah kepada setiap wajib pajak. Selama proses perhitungan pajak...

Pengertian & Jenis Pajak Mobil

Besarnya biaya pajak yang perlu dibayarkan antara mobil yang baru dipajaki untuk pertama kali juga berbeda untuk pajak mobil di tahun berikutnya. Begitu juga dengan biaya pajak STNK tahunan dengan...

Apa Perbedaan UMKM & UKM?

Baik itu UMKM maupun UKM merupakan bidang usaha di Indonesia yang mendominasi dan menjadi penggerak utama perekonomian. Meskipun berbeda, akan tetapi keduanya sama-sama memiliki dampak positif...

Penyebab & Dampak Resesi Ekonomi

Akhir-akhir ini banyak ahli ekonomi maupun influencer yang memperingatkan masyarakat Indonesia terhadap resesi ekonomi yang mungkin saja terjadi pada tahun 2023. Resesi ekonomi merupakan sebuah...

Apa Beda Pajak Subjektif & Pajak Objektif?

Dalam sebuah sistem perpajakan ada beberapa klasifikasi maupun pengelompokan jenis-jenis pajak. Salah satunya yaitu pajak subjektif dan juga pajak objektif. Untuk informasi lebih lengkap mengenai...

Pengertian & Jenis-jenis Objek Pajak

Pajak merupakan salah satu sumber penghasilan negara yang berupa uang. Pajak disetorkan oleh wajib pajak dan bersifat memaksa sehingga apabila seseorang yang telah memenuhi kriteria sebagai wajib...

Ini Ketentuan Bayar & Setor Pajak!

Seorang wajib pajak harus paham betul ketentuan yang berlaku saat ingin membayar pajak supaya proses pembayaran pajak bisa berjalan lancar. Hal ini disebabkan karena dalam melakukan pembayaran pajak...

Ini Konsekuensi Jika Tidak Lapor SPT Tahunan!

Batas waktu pelaporan SPT tahunan telah diatur dalam undang-undang perpajakan. Jadi bagi Anda yang sudah memenuhi kriteria sebagai wajib pajak maka harus melaporkan perhitungan dan pembayaran pajak...

Pengertian IKM, Beserta Dasar Hukum, Jenis & Contohnya

Istilah IKM tentu masih cukup asing di telinga kebanyakan orang. Hal ini sangat berbeda dengan UKM yang tampaknya cukup familiar untuk masyarakat Indonesia. Keduanya sebenarnya memiliki keterkaitan...

Pengertian Pengadilan Pajak, Beserta Tugas & Wewenangnya

Warga negara Indonesia yang telah memenuhi kriteria sebagai wajib pajak dan terjerat dalam masalah yang berhubungan dengan pajak seperti keberatan pajak ataupun lainnya maka harus menyelesaikan...

Pengertian SPT Tahunan, Beserta Jenis & Fungsinya

Sebagai wajib pajak tentu Anda sering mendengar tentang SPT tahunan. Tapi tahukah Anda apa itu SPT tahunan?. Kali ini kita akan bahas mengenai pengertian, jenis, fungsi hingga cara pelaporan SPT...